
10 Pantai Terindah Di Pulau Bangka
ReyGina Wisata | Pulau Bangka adalah sebuah pulau indah yang terletak di sebelah timur Pulau Sumatera, Indonesia. Pulau yang merupakan salah satu Penghasil Timah Terbesar Di Dunia ini ternyata banyak memiliki tempat-tempat wisata terbaik terutama pada pantai-pantainya yang indah dan masih alami yang pada umumnya berpasir putih dan halus atau berwarna kuning keemasan seperti bulir padi.
Pantai...